Menukar Bahagiaku
Kelabu menggelayuti relungku Setiap rindu datang memaki Merelakan setiap untaian rindu Melepas segala yang ku mau Lalu kutukar dengan bahagianya hidupmu Kini aku lupa cara memulai Kembali membiasakan diri Patah hati Aku menolak segala bentuk rasa Bersama hati yang berhenti merasa Dengan jemari sibuk menyeka air mata Karya : Yovira Dwi A/9D .
Ridemta Hesti
Ruang
Sunyinya ruang Gelapnya perasaan Isak tangis yang hanya terpendam Gemuruh suara berisik dalam diam Mengapa? tanyaku Mengapa air ini terus mengalir dari netraku? Mengapa napas tersenggal ini mengalir dalam sunyi? Mengapa tangan sendiri yang harus menghapus? Sesakkan dada Mencipta kelu Karya: Widyawati Paramitha (8A) .
Ridemta Hesti
Mimpiku Mulai Dari Perahu Kertas
Mimpiku Mulai Dari Perahu Kertas Yovira Dwi Agustiani Menatap cakrawala mendung beriringan rintik air jatuh yang beradu nyaring dalam benak bersama perasaan kacau, menjadi temanku sore itu.
Admin
Usaha yang Tak Sia-sia
Usaha yang Tak Sia-sia Shakuntala Katara Gantari Seorang pria sedang menatap kosong kedepan ladang jagung.
Admin
MIMPI YANG TERWUJUD
MIMPI YANG TERWUJUD WIDYA PARAMITHA Bulan dan bintang yang masih berusaha untuk menerangi malam yang semakin gulita.
Admin
BEDA BUKAN BERARTI TIDAK BERSAMA
BEDA BUKAN BERARTI TIDAK BERSAMA TALITHA ELVINA DWI CANDRAWATI Violet dan Luna adalah sepasang sahabat.
Admin
SESAL KEMUDIAN
SESAL KEMUDIAN MARIA KEYLA CINTA HARDANI Di salah satu sekolah SMP swasta di Jogja terdapat gadis cantik yang mempunyai sifat sangat pemalas, sama sekali tidak suka belajar, dan hanya ingin menghabiskan waktunya dengan bermain game.
Admin
KINCIR ANGIN
KINCIR ANGIN HEAVENLY GRACIA TIYANTO Felin adalah seorang mahasiswi yang dulunya memiliki orang tua, tetapi sekarang ia hanya sebatang kara yang merantau di kota Yogyakarta.
Admin
KEGAGALAN BUKAN AKHIR SEGALANYA
KEGAGALAN BUKAN AKHIR SEGALANYA GEZLA TIA MANGGALI Many of life’s failures are people who did not realize how close they were to success when they gave up – Thomas A.
Admin
SEHATI
SEHATI Gabriella Tabitha Wardani Namaku Gabby, murid kelas 9 di SMP Bopkri 3 Yogyakarta.
Admin